Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap

Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap – memberikan surat pribadi untuk ibu dikala kita jauh adalah hal yang sangat penting.meski jaman sudah canggih, apa salahnya jika mengirimkan surat kepada ibu. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya pasti kalian telah mengerti apa itu surat. Kalian juga pasti sudah sering menulis untuk teman, sahabat, pacar, dan yang lainnya.

Surat dapat digolongkan menjadi tiga yaitu surat pribadi, surat dinas, dan surat niaga. Kalian pasti sudah pernah mempelajarinya di sekolahan. Tapi apa kalian sudah pernah menulis surat dalam bahasa inggris? Apalagi menulis surat dalam bahasa inggris untuk ibu dalam bahasa inggris, apa kalian sudah pernah?

 Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap
google images -  Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap

Nah pada kesempatan ini saya akan memberi kalian contoh surat untuk ibu dalam bahasa inggris serta artinya. Nah tidak perlu panjang lebar lagi pembahasannya, ayuk disimak. Semoga bisa bermanfaat untuk kalian.


Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap


Surat Bahasa Inggris Dalam Bahasa Inggris

Mother, how are you? It's been three months I did not send the letter. How is your health? How are father’s and brother’s health? I hope you are fine there.

Mother, I want to tell you something. I've found a suitor for you. Her name is Rima. She is a teacher at a private school near here. I've wanted a serious relationship with her. Next month, I will introduce her to you. I hope you will like her.  If you like her, I would soon marry her. She also introduced me to her parents. Her parents are very friendly to me ma’am. I feel at home when I am with them. Do not forget to tell dad, I also want her to know Dad. If Dad likes her, I would soon marry.

Ma’am, I got a bonus of working from the office. Because my performance is good, I get a bonus of five million from office. I will immediately send it to you. I hope that with the money, you will check up your health to the doctor. Thus ma’am, wait for my arrival next month together with your future daughter in law.



Artinya Dalam Bahasa Indonesia

Ibu bagaimana kabar mu? Sudah tiga bulan saya tidak mengirimi ibu surat. Bagaimana kesehatan ibu? Ayah dan adik juga bagaimana kesehatannya? Saya harap kalian baik-baik saja disana.

Bu aku mau memberitahukan sesuatu. Aku sudah menemukan calon menantu buat ibu. Namanya Rima. Dia seorang guru di sekolah swasta di dekat ini. Saya sudah ingin menjalin hubungan serius dengan dia. Bulan depan saya akan memperkenalkan dia kepada ibu. Saya harap ibu menyuainya. Jika ibu menyukainya, saya akan segera menikahinya. Dia juga telah memperkenalkanku kepada orang tuanya. Orang tuanya sangat ramah kepadaku bu. Aku merasa seperti di rumah sendiri ketika bersama mereka. Jangan lupa beritahu ayah juga saya ingin dia kenal dengan ayah. Jika ayah menyukainya aku akan segera menikahinya.

Bu aku mendapat bonus kerja dari kantor. Karena kinerjaku bagus, aku mendapatkan bonus sebesar lima juta dari kantor. Aku akan segera mengirimkanya kepada ibu. Saya harap dengan uang itu ibu bisa periksakan kesehatan ibu ke dokter. Demikian bu, tunggu kedatanganku bulan depan bersama calon menantu ibu.



Itulah salah satu Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap semoga bisa bermanfaat untuk kamu dan bisa menjadi inspirasi dalam menulis surat. Jangan lupa baca artikel lainnya pada blog kataromantisbahasainggris.com ini adalah blog cara mudah belajar bahasa inggris. Selain itu di blog ini juga terdapat kata-kata bijak dalam bahasa inggris. Semoga bermanfaat untuk kalian semua, sekian dan terima kasih.

0 Response to " Contoh Surat Pribadi Kepada Ibu Dalam Bahasa Inggris dan Artinya Lengkap"

Posting Komentar