Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris Dan Artinya

Kata romantis dalam bahasa inggris. Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris dan Artinya – Kalian pernah melihat kartu ucapan? Dalam kartu ucapan sering kita jumpai kata-kata ucapan dalam bahasa inggris. Kartu ucapan biasanya di tampilkan dalam sebuah acara tertentu, tak terkecuali acara pernikahan. Biasanya didalam kartu ucapan tersebut berisi tentang harapan dan doa yang baik dimasa depan bagi pasangan yang baru menikah.

Kartu ucapan yang dibuat harus simple, menarik, dan tepat sasaran atau mengena di hati si penerima atau pasangan yang baru menikah. Supaya tidak bingung membuat kata ucapan untuk membuat kartu ucapan, kali ini saya memberikan beberapa contoh Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris dan Artinya.

Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris Dan Artinya
Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris Dan Artinya - google images


 Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris dan Artinya


“May your love continue to grow each day, month, year and every time. best wishes on your best wedding”
Artinya: “Semoga cinta kalian terus tumbuh setiap hari, bulan, tahun dan setiap waktu. Harapan-harapan terbaik pada pernikahan terbaik kalian”

“Wishing you luck, love and happiness to last you today, tomorrow and ever after heartly. congratulations on your wedding”
Artinya: “Berharap kalian beruntung, saling mencintai dan berbahagia sampai akhir hari ini, besok dan kapanpun. Selamat pada pernikahanmu”

“Dear friend, as you are starting a new innings of your life, my best wishes are always with you. Wishing you happy married life”
Artinya: “Untuk temanku, karena anda memulai babak baru dalam hidup anda, harapan harapan terbaik saya selalu tertuju kepadamu. Semoga anda bahagia dengan kehidupan pernikahan”

“Dearest friend, wishing you get healthy and happy family, comfort home with great generations in the future”
Artinya: “Teman tersayang, aku berharap kamu dapat keluarga yang sehat dan bahagia, suasana rumah yang nyaman dengan anak-anak yang hebat dimasa depan”

“Hope you always remember your happiness for today, tomorrow, and ever after. Happy wedding”
Artinya: “Berharap kamu selalu ingat kebahagiaanmu hari ini, esok, dan kapanpun. Selamat menikah”

“Best wishes to both of you in your weeding time”
Artinya: “Harapan-harapan terbaik untuk kalian berdua pada waktu pernikahan kalian”

“Hope your marriage bring joyful, happiness, and full of love in every part of your life. Congratulation for the best wedding"
Artinya: "Semoga pernikahan kalian membawa keriangan, kebahagiaan, dan penuh dengan cinta di setiap bagian  dari hidup kalian. Selamat Menikah"

“May you always feel close like today, happiness like today, and stay together like today too”
Artinya: “Semoga kalian selalu merasa dekat seperti hari ini, bahagia seperti hari ini, dan tetap bersama seperti hari ini juga”

“When the weeding rings decorates your fingers, hope god bless your love with a lot of happiness and memorable times”
Artinya: “Ketika cincin pernikahan menghiasi jari-jari kalian, semoga Tuhan memberkati cinta kalian dengan banyak kebahagiaan dan waktu-waktu yang berkesan”

“You are lucky to find your true love. May you always get happiness in you life”
Artinya: “Anda beruntung telah menemukan cinta sejati anda. Semoga anda selalu mendapat kebahagiaan di dalam hidup anda”

Baca Juga: 12 Kata Bijak Dalam Bahasa Inggris Kofi Annan Serta Artinya


Kata-kata ucapan pernikahan itu bisa kalian berikan ketika menghadiri pernikahan sahabat, saudara, dan kerabat lainnya. Semoga Kata-kata Untuk Ucapan Pernikahan Dalam Bahasa Inggris dan Artinya di atas bisa bermanfaat untuk kalian. Jangan lupa untuk mengunjungi kembali blog Kata Romantis Bahasa Inggris.